Bagaimana cara mengakses WebMail?

1. Login ke cPanel Anda.

2. Pada kategori Email, pilih menu Email Accounts.

3. Klik tombol Check Email di sebelah kanan email account yang ingin Anda akses.

4. Silakan pilih tampilan (interface) webmail yang Anda inginkan.

 

Selain cara di atas, Anda juga bisa mengakses webmail Anda secara langsung di browser dengan format http://DomainAnda.com/webmail (DomainAnda.com ganti dengan nama domain Anda yang benar).

Untuk cara ini, Anda harus memastikan bahwa Anda telah membuat sebuah email account terlebih dahulu melalui cPanel Anda.

  • 1 Korisnici koji smatraju članak korisnim
Je li Vam ovaj odgovor pomogao?

Vezani članci

Bagaimana cara membuat email account di cPanel?

Untuk membuat email account melalui cPanel, silakan ikuti langkah-langkah berikut ini: 1. Login...

Bagaimana cara membuat FTP account melalui cPanel?

1. Login ke cPanel Anda. 2. Pada kategori Files, pilih menu FTP Accounts. 3. Masukkan username...

Bagaimana cara instal aplikasi secara otomatis?

1. Login ke cPanel Anda. 2. Pada kategori Softwares, pilih menu Softaculous Apps Installer atau...

Bagaimana cara mengatur Permission untuk folder atau file?

1. Login ke cPanel Anda. 2. Pada kategori File, pilih menu File Manager. 3. Setelah masuk ke...

Bagaimana cara membuat MySQL database?

1. Login ke cPanel Anda. 2. Pada kategori Databases, pilih menu MySQL® Databases. 3. Pada...